Notification

×

Iklan

Iklan

MIRIS, Angin Puting Beliung Hantam Rumah Warga di Urat Timur, Palipi -Samosir

19 Apr 2021 | 12:22 WIB Last Updated 2021-04-19T05:23:08Z

Angin Puting Beliung disertai hujan deras menghantam 2 rumah warga di Desa Urat Timur, Kecamatan Palipi Kabupaten Samosir pada Kamis, 8 April 2021.
GREENBERITA.com- Angin Puting Beliung disertai hujan deras menghantam 2 rumah warga di Desa Urat Timur, Kecamatan Palipi Kabupaten Samosir pada Kamis, 8 April 2021.

Sedikitnya 2 rumah warga hancur diterpa angin serta ditimpa pohon yang tumbang akibat angin kencang.

Warga pun berharap bantuan dari pemerintah Kabupaten Samosir guna perbaikan rumah mereka. Ketika dikonfirmasi kepada Kepala Dinas Sosial Pemkab Samosir, Paris Manik mengaku belum memberikan bantuan kepada warga yang terkena dampak bencana tersebut. "Memang belum, tapi kami sudah koordinasikan dengan BPDB Samosir untuk kompilasi pemberian bantuan secara kolektif nantinya," ujar Paris Manik. Bagiamana kejadian tersebut berlangsung, ikuti tayangan berikut.,